Perjanjian merupakan perbuatan mengikatkan diri antara satu pihak dengan pihak lain. Bentuk perjanjian terdiri atas perjanjian lisan dan tertulis. Mengenai perjanjian lisan banyak dilakukan di ling…
Fiqh muamalat merupakan serangkaian hukum-hukum syara' yang mengatur hubungan antara manusia dengan manusia di bidang ekonomi. Prinsip yang berlaku dalam muamalat adalah semuanya boleh, kecuali yan…
Bertitik tolak dari ketentuan Pasal 1338 KUH Perdata, maka hukum perikatan menganut sitem terbuka (asas kebebasan berkontrak), artinya apa saja yang dijanjikan oleh pihak-pihak akan mengikat bagaik…
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pelaksanaan praktik jual beli serbuk kayu dengan sistem borongan di Kelurahan Medono Pekalongan dan untuk mengetahui hukum terhadap pelaksanaan jual be…
Rumusan permasalahan yaitu: (1) Bagaimana Penerapan Akad Praktik Penyaluran Aliran Listrik (Levering) Dari KWH Pelanggan Resmi Di Desa Kauman Kecamatan Wiradesa Kabupaten Pekalongan. (2) Bagaimana …