Komunikasi interpersonal adalah komunikasi antara seorang komunikator dan seorang komunikan dalam upaya mengubah sifat, pendapat dan perilaku seseorang, karena sifatnya dialogis berupa percakapan d…
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh tradisi tilik umah yang masih dilakukan oleh masyarakat Desa Tosaran di tengah pengaruh canggihnya teknologi komunikasi. Tradisi tilik umah merupakan tradisi ku…
Skripsi dengan judul Analisis Komunikasi Interpersonal Kiai Terhadap Santri Luar Jawa Pada Kajian Kitab Kuning Jawa Pegon di Pondok Pesantren Al Masyhad Manbaul Falah Kota Pekalongan, berusaha untu…
Pola mendidik anak adalah kegiatan interaksi orang tua dengan anaknya yang memenuhi pemenuhan kebutuhan jasmani, kebutuhan psikis dan kebutuhan sosial dalam rangka pendidikan karakter anaknya. Pola…
Komunikasi interpersonal adalah komunikasi yang terjadi secara langsung dan bertatap muka tanpa direncanakan dan berlangsung setiap hari, dimana yang menjadi pelaku komunikasi interpersonal disin…
Desa Linggoasri dikenal dengan istilah miniatur Nusantara karena Desa Linggoasri mewakili beragam budaya, tradisi, dan agama di seluruh Nusantara. Dalam Lingkungan yang beranekaragam masyarakat dap…
Komunikasi interpersonal guru merupakan salah satu hal penting dalam proses belajar mengajar. kemampuan guru untuk berkomunikasi secara efektif dengan siswa dapat menciptakan lingkungan pembelajara…
SMK Islam Nusantara Comal merupakan sekolah berbasis keislaman yang sudah menerapkan ajaran keislaman di sekolah, namun tidak menutup kemungkinan SMK tersebut masih memiliki problematika mengenai k…