Buku ini merupakan perkembangan kajian studi ilmu hukum Islam di Fakultas Syariah dan Hukum (FSH) UIN Sunan Kalijaga dan memetakan arah perkembangannya ke depan secara sangat komprehensif. Melalui …
Islam masuk ke Indonesia lewat jalur perdagangan internasional dalam suasana yang damai dan tidak bergejolak. Pendekatan lewat perniagaan damai yang dipergunakan para dai ternyata sangat cocok dega…
Di dalam periode sistem politik Indonesia semenjak pertengahan tahun 1960-an samapai dewasa ini, stabilitas politik telah dianggap sebagai salah satu dasar berpikir yang empiris bagi penyusunan str…
Islam lahir dan berkembang sepenuhnya dalam darah dan daging sejarah, tidak dalam kevakuman budaya. Sebagai agama-sejarah, Islam telah, sedang, dan akan terus bergumul dengan lingkungan yang senant…
Maraknya kasus pembunuhan di Indonesia saat ini patut diduga karena hukuman tidak setimpal dengan kejahatan dan kurang tegas. Adanya pemikiran Implementasi Konsep Hukuman Qishash di Indonesia dapat…
Film Indonesia yang pertama dibuat pada tahun 1926, tetapi –percaya atau tidak– hingga tahun 1998 sesungguhnya di Indonesia belum ada industri film. Yang ada kala itu, hanyalah bisnis orang per…
Sejatinya, tujuan utama kegiatan pembelajaran bahasa Indonesia yaitu membekali keterampilan bahasa kemampuan dalam memahami dan menuangkan ide dan gagasan yang terbaik melalui aktivitas: menyimak, …
Sering kali, banyak mahasiswa atau pelajar yang kesulitan menemukan istilah Arab yang pas seputar dunia penelitian. Selain tidak boleh asal-buat, bahasa seputar penelitian memiliki istilah tersendi…
Sandiwara mengalami perubahan fungsi, dari sarana hiburan pada masa Hindia Belanda, berubah menjadi sarana propaganda yang efektif untuk mengindoktrinasi masyarakat terutama Jakarta. Hal ini terjad…
Senandung tersebut adalah salah satu bagian dari proses bermain pada permainan tradisional Jawa Barat yang barangkali dewasa ini sudah banyak dilupakan oleh anak-anak. Padahal, hasil penelitian men…