Aktivitas dakwah merupakan suatu hal yang wajib dilakukan bagi setiap muslim yang taat, maka dari itu dakwah yang baik harus bisa menjangkau ke beberapa sektor kehidupan. Salah satunya ialah penggu…
Dalam penelitian ini, permasalahan yang penulis kaji yaitu: Bagaimana regenerasi keulamaan dalam dakwah keluarga bin Yahya dari era Habib Hasyim hingga Habib Lutfi bin Yahya. Penulis merumuskanya d…
Kekerasan seksual di Indonesia dari tahun ke tahun semakin meningkat. Mirisnya yang menjadi tempat terjadinya kekerasan seksual yaitu pondok pesantren. Sangat menghawatirkan, jika pondok pesantren …
Latar belakang penelitian ini adanya sebuah entitas manajemen dakwah dalam organisasi keIslaman di era zaman sekarang. Organisasi tersebut yaitu rifa’yah. Seiring berkembangnya organisasi ini ten…
Forum Silaturrahim Alumni Darul Khair (FORSADA) merupakan wadah penyatuan alumni santri untuk menetapkan kualitas alumni serta mempererat tali silaturrahim dengan pondok pesantren serta antar alumn…
Penelitian ini didasari bahwa penerapan fungsi manajemen dalam sebuah lingkup kegiatan yang terorganisir seperti di Madrasah Diniyah Hidayatul Mubtadi’in dirasa penting untuk mencapai tujuan dari…
C.5 Buku Pengganti
Pondok pesantren sangat berperan penting sebagai pendidik dalam kehidupan kerakyatan. Hal ini dibuktikan dengan banyaknya lembaga pendidikan mulai dari madrasah atau sekolah hingga perguruan tinggi…
Agama Islam adalah agama dakwah, yaitu agama yang mengajak kepada amar ma’ruf nahi munkar. Tujuan dakwah adalah terwujudnya kebahagiaan dan kesejahteraan hidup manusia di dunia dan di akhirat yan…