Hasil Programme International Student Assesment (PISA) tahun 2018 menunjukan bahwa kemampuan pemecahan masalah matematis siswa Indonesia masih tergolong rendah, yaitu berada pada urutan ke 72 dari…
Pembelajaran matematika seringkali dianggap momok pelajaran yang menakutkan bagi sebagian peserta didik. Banyak faktor yang menjadi penyebab turunnya minat peserta didik dalam belajar matematika. D…
Rendahnya hasil belajar matematika siswa khususnya di SMPN 2 Ampelgading memrlukan suatu model pembelajaran yang baru. Model pembelajaran Auditory, Intellectually, dan Repetition bisa menjadi solus…
Model Pembelajaran Kontekstual merupakan suatu proses pembelajaran dimana guru dalam mengajarkan materinya mengaitkan pada keadaan sekitar siswa serta mendorongnya dalam menghubungkan pengetahuann…
Penelitian ini dilatar belakangi oleh permasalahan hasil belajar matematika siswa yang masih rendah pada sebagian besar materi dalam mata pelajaran matematika, salah satunya materi himpunan. Hal in…
Matematika merupakan ilmu tentang pola pikir yang bertingkat, sistematis serta dapat membentuk aktivitas pola berpikir yang kompleks. Dalam pembelajaran matematika dibutuhkan kemampuan berpikir kre…
MA Darunnajat adalah salah satu sekolah menengah atas yang mengajarkan pembelajaran materi matematika pada semua jurusan. Model pembelajaran konvensional adalah model yang digunakan di MA Darunnaj…
Rendahnya kemampuan pemecahan masalah siswa terjadi karena siswa kurang mampu dalam memahami materi selama proses pembelajaran. Diperlukan adanya kreativitas atau inovasi belajar pada pelaksanaan p…
Berpikir kritis merupakan kemampuan dasar yang perlu dimiliki oleh siswa dalam perkembangan abad 21. Selain itu matematika juga merupakan mapel penting bagi siswa sebagai dasar untuk mengembangkan …
SMP Negeri 2 Bandar adalah sekolah yang berada di Desa Kluwih-Toso Kecamatan Bandar Kabupaten Batang Provinsi Jawa Tengah. SMP Negeri 2 Bandar dalam melaksanakan pembelajaran yang menggunakan model…