Pendidikan seksual adalah pendidikan yang tidak kalah penting dari pendidikan lainnya untuk diperkenalkan kepada anak sejak dini. Dalam menanamkan pendidikan seksual pada anak usia dini peran oran…
Anak-anak di Desa Proto Kecamatan Kedungwuni masih belum bisa menjaga dirinya dengan baik, seperti mereka hanya memakai pakaian dalam ketika di luar rumah, buang air kecil sembarangan, ana…
Pendidikan orang tua merupakan jenjang maupun tahap pendidikan yang ditempuh para orang tua, dalam usaha mengembangkan jasmani dan rohani melalui proses pengubahan pola pikir atau perilaku secara i…
Motivasi sangat penting peranannya dalam meningkatkan kualitas seorang manusia, dengan motivasi orang bisa berhasil menjalani kehidupan. Dalam memilih sekolah siswa perlu adanya motivasi, baik itu …
Sistem pendidikan di Indonesia mengalami perubahan yang cukup besar dalam proses pembelajarannya sejak terjadinya pandemi COVID-19. Semua aspek dalam kehidupan menjadi terkena dampaknya, salah satu…
Orang tua selaku pendidik di dalam lingkungan rumah tangga harus dapat menjalankan tugas serta kewajibannya dengan baik, terutama dalam menanamkan dan mengembangkan keimanan serta keislaman anak. A…
Latar belakang penelitian ini yaitu kemunculan miskonsepsi masyarakat terhadap materi pendidikan di lembaga pendidikan pra sekolah. Miskonsepsi ini ditunjukkan dengan adanya persepsi bahwa kemampua…
Dengan diterapkannya Pasal 7 ayat (2) UU Nomor 1 Tahun 1974 tentang pemberian suatu dispensasi, menimbulkan terjadinya banyak permohonan dispensasi nikah yang diajukan pada Pengadilan Agama. Hal ya…
Orang tua tunggal merupakan keluarga yang terdiri satu orang tua dari ibu atau ayah penyebabnya adalah dari kematian atau perceraian. Pada perkembangan zaman ini terjadi fenomena yang muncul di kal…
Permasalahan pada penelitian ini; Penanaman sikap moderasi beragama masih kurang ditekankan di MI Islamiyah Sawangan Kecamatan Gringsing Kabupaten Batang. belum adanya program dari madrasah yang me…