Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya klien yang mengalami trauma bullying secara verbal. Gejala yang ditunjukkan dari klien yang mengalami trauma bullying yaitu menyalahkan diri sendiri, ser…
Dari hasil wawancara dan observasi diperoleh peneliti mendapatkan data bahwa kesehatan mental di padepokan Genijegger mengalami penurunan dan bahkan ada yang mengalami gangguan mentalnya kena, deng…
Mahabbah merupakan suatu istilah yang bersisihan dengan ma’rifat karena bukti dari mahabbah adalah tingkat mengenal Tuhan. Mahabbah mengandung arti terpadunya seluruh kecintaan hanya kepada Allah…
Penelitian ini dilatar belakangi oleh adanya suatu pelaksanaan kegiatan Tawajjuhan di pondok pesantren yang bertujuan untuk mendekatkan diri kepada Allah Swt serta memberi pelatihan dzikir kepada s…
Anak yang tumbuh di lingkungan panti asuhan mayoritas memiliki kepribadian rendah diri karena faktor kurangnya perhatian lingkungan terutama keluarga. Namun, Panti Asuhan Dewi Masyithoh dikenal ole…
Anak dengan gejala Attention Deficit Hyperactivity Disorder (ADHD) biasanya sering digambarkan dengan sebutan yang lebih sederhana oleh masyarakat awam sebagai “anak nakal”. Masyarakat cenderun…
Penelitian ini membahas benturan Asas Ius Curia Novit dan Asas Nemo Judex In Causa Sua dalam Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 96/PUU-XVIII/2020. Dalam Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 96/PUU-XVII…
Mahkamah Konstitusi telah memutuskan sebuah perkara yang terdaftar dalam Putusan Pengujian Undang-Undang Nomor 4/PUU-VII/2009 pada tanggal 24 Maret 2009. Putusan Nomor 4/PUU-VII/2009 ini mengatur t…
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penyusunan serta konstruksi hukum Peraturan Desa Kalimas Nomor 6 Tahun 2022 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Kalimas Kecamatan Randudongkal K…
Kabupaten Pekalongan merupakan salah satu daerah yang telah menyandang predikat Kabupaten layak anak di wilayah Provinsi JawaTengah sejak tahun 2015, kriteria pratama yang mana penghargaan ini lang…