SKRIPSI EKOS
Strategi Pemasaran Ibadah Haji Dalam Upaya Meningkatkan Jumlah Jamaah (Studi Kasus KBIH Assalamah KOPENA Kota Pekalongan)
Strategi Pemasaran Ibadah Haji Dalam Upaya Meningkatkan Jumlah
Jamaah (studi kasus KBIH Assalamah Kopena Kota Pekalongan), yang dijabarkan
dalam beberapa rumusan masalah yaitu Bagaimana strategi pemasaran yang
diterapkan di KBIH Assalamah Kopena Kota Pekalongan, Apa saja faktor
penghambat dan pendukung KBIH Assalamah Kopena Kota Pekalongan dalam
strategi pemasaran.
Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (file reseaarch) denag metode
kualitatif yang dilakukan secara deskriptif. Dengan sumber data yang digunakan
yaitu sumber data primer yang di peroleh dari hasil wawancara maupun obserfasi
langsung dengan pimpinan kantor karyawan, dan jamaah, sera sumber data
sekunder yang diperoleh dari beberapa literatur yang relavan dengan pembahasan
penelitian. Metode pengumpulan data yaitu meliputi observasi, wawancara, dan
dokumentasi untuk selanjutnya data yang terkumpul dianalisis melalui penyajian
data dan abru kemudian dilakukan penarikan simpulan
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa KBIH Assalamah Kopena Kota
Pekalongan dapat meningkatkan jumlah jamaah dilihat dari tahun-ketahun. KBIH
Assalamah Kopena dapat meningkatkan jumlah jamaahnya dengan menerapkan
marketing mix 7P, product, price, place promotion, people, process, dan physical
evidence. Produk yang ditawarkan berfariasi dengan harga yang beraneka ragam
sesuai dengan faselitas yang diinginkan. Promosi yang dilakukan melalui, televisi,
rasidio, koran, brosur, dan internet. Temapat yang sangat strategis. Pegawai
dilatih untuk melayani sepenuh hati setiap hari terhadap jamaah. Karyawan
diharapkan mampu berpakaian dengan sopan sesuai peraturan, supaya karyawan
tersebut menjadi pandai dalam setiap apa yang ia kerjakan. Pelayanan yang
ramah, tidak sombong dan harus bisa membantu kesulitan jamaah saat melakukan
adminitrasi.Yang didukung dengan sumber daya (SDM) yang memadai seta
faselitas yang diberikan cukup luas.
20SK2041091.00 | SK EKOS 20.091 ANA s | My Library (lantai 3, Karya Ilmiah) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain