SKRIPSI PAI
TIDAK TERSAJI: Pengaruh Penerapan Strategi PAIKEM Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik dalam Mata Pelajaran Fiqih Kelas XI MAN 2 Pekalongan
Skripsi ini dilatarbelakangi mengenai proses belajar mengajar dan pengaruhnya pada prestasi peserta didik. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah seberapa baik penerpan strategi PAIKEM dalam pembelajaran fiqih di MAN 2 Pekalongan, seberapa baik hasil belajar peserta didik, dan adakah pengaruh penerapan strategi PAIKEM terhadap hasil belajar peserta didik. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan strategi PAIKEM mempunyai pengaruh positif yang signifikan terhadap hasil belajar peserta didik dalam mata pelajaran fiqih di MAN 2 Pekalongan.
11SK118356.00 | SK 2X7.332 3 AZK p C.0 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain