SKRIPSI PAI
TIDAK TERSAJI: KONSEP HUMANISME DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN ISLAM
penelitian ini membahas tentang konsep humanisme dalam sudut pandang islam, yang melatarbelakangi pnlitian ini adalah bahawa pendidikan merupakan aspek terpenting dalam melakukan perubahan. peneltian ini bertujuan untuk mengetahui deskripsi tentang humanisme dalam pendidikan islam dan mendeskripsikan tentang perspektif humanisme dalam pendidikan islam. penelitian ini merupakan penelitian kepustakaan dengan pendekatan kualitatifdata diperoleh dari buku-buku, pereodikal, naskah-naskah, catatan, kisah sejarah tertulis, dokumen dan materi pustaka lainnya. data yang diperoleh dianalisa dengan menggunakan metode deskriptif analitik dan content analysis. kesimpulan dari penelitian ini menempatkan bahwa manusia merupakan objek terpenting dalam dunia pendidikan, karena manusialah yang memiliki potensi untuk bisa mengembangkan dirinya serta mampu berfungsi sebagai proses memanusiakan manusia.
11TD118313.00 | SK 2X7.301 3 BUN k C.0 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain