SKRIPSI PAI
TIDAK TERSAJI: Perencanaan Implementasi Program Percepatan Belajar (Akselarasi) Terhadap Motivasi Belajar Siswa Pada Pendidikan Agama Islam (Studi di SMA 1 Kandangserang Pekalongan)
Latar belakang skripsi ini adalah mengenai program akselerasi bagi peserta didik yang memiliki kemampuan di atas rata-rata. Permaslah dalam penelitian ini adalah bagaimana urgensi program percepatan belajar dalam kegiatan pendidikan, bagaimana perencanaan implementasi program akselerasi dalam meningkatkan motivasi belajar siswa di SMA Negeri 1 Kandangserang, dan apa faktor pendukung dan penghambat program tersebut. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rencan penerapan program akselerasi di SMA 1 Kandangserang belum berhasil meningkatkan motivasi belajar siswa, sebab dalam pelaksanaannya masih kurang maksimal dan banyak kendala. Namun pihak sekolah terus berusaha agar dapat menerapkan program akselerasi di SMA 1 Kandangserang Pekalongan.
11SK118200.00 | SK 370. 154 CRI p C.0 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain