SKRIPSI PAI
TIDAK TERSAJI: Pengaruh Kedisiplinan Siswa Dalam Proses Belajar Mengajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Di MI Muhamadiyah Tanjung Sari Kec. Tersono Kab. Batang Tahun Pelajaran 2009/2010
Belajar merupakan suatu proses perubahan tingkah laku siswa.Salah satu faktor yang dapat mempengaruhi prestasi belajar adalah kedisiplinan siswa dalam proses belajar mengajar. Dari hasil penelitian pengaruh kedisiplinan siswa dalam proses belajar mengajar terhadap prestasi belajar siswa. Hipotesis yang penulis ajukan dapat diterima, karena antara kedisiplinan siswa dalam proses belajar mengajar variabel x dengan prestasi belajar variabel y mempunya pengaruh yang signifikan
11TD118085.00 | SK 2X7.322 2 SUP p C.0 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain