SKRIPSI PAI
TIDAK TERSAJI: Pengaruh Penggunaan Komputer Terhadap Minat Belajar Pendidikan Agama Islam Siswa SD Keputran 06 Pekalongan
Skripsi ini dilatarbelakangi mengenai ketersediaan fasilitas belajar dan kaitannya dengan minat belajar siswa. Rumusan masalah dalam penelitian ini meliputi bagaimana penggunaan komputer di SD Keputran 06 Pekalongan, bagaimana minat belajar PAI siswanya, dan bagaimana pengaruh penggunaan komputer terhadap minat belajar siswa. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian lapangan. Hasil penelitian setelah dianalisis menunjukkan terdapat korelasi yang signifikan antara penggunaan komputer terhadap minat belajar Pendidikan Agama Islam siswa SD Keputran 06 Pekalongan.
11TD118080.00 | SK 370.154 SOD p C.0 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain