SKRIPSI PAI
TIDAK TERSAJI: Pengaruh Program Pengembangan Diri Bidang Studi Agama ISlam Terhadap Mental Siswa (Studi kasus Sekolah Dasar Babalan Kidul Kecamatan Bojong Kabupaten Pekalongan)
Latar belakang skripsi ini adalah mengenai program pengembangan diri bidang Agama Islam dan mental siswa. Sehingga rumusan masalah dalam penelitian ini meliputi bagaimana pelaksanaan program pengembangan diri bidang agama Islam, bagaimana mental siswa, dan bagaimana pengaruh pelaksanaan program pengembangan diri bidang agama Islam terhadap mental siswa di Sekolah Dasar Negeri Babalankidul Bojong Pekalongan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian lapangan. Hasil penelitian setelah dianalisis dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara progam pengembangan diri bidang agama Islam dengan mental siswa.
10TD108396.00 | SK 372.2 SHA p C.0 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain