e-BOOK
Hadits- Hadits Dhoif Seputar Ramadhan
Begitu besar keutamaan dan fadhilah yang Allah SWT siapkan bagi orang orang yang beriman di bulan Ramadhan, sehingga banyak kajian-kajian keislaman, baik itu kajian shubuh, atau kultum tarawih yang membahas tentang keutamaan beribadah di bulan Ramadhan. Namun demikian ada beberapa hadits yang sering disampaikan oleh muballig dan penceramah yang berkaiitan dengan bulan Ramadhan dan derajatnya dhaif. Oleh karena itu, penulis merangkum beberapa hadits seputar ramadhan yang derajatnya dhaif (lemah), sehingga para muballig atau penceramah lebih bisa berhati-hati dalam menyampaikan hadits tersebut.
Buku ini berisi bab-bab yang membahas mengenai :
Ramadhan Diawali dengan Rahmat, Ampunan dan Pembebasan dari Api neraka ; Ramadhan Setahun Penuh ; Tidurnya Orang Puasa Itu Ibadah ; Ramadhan Tergantung Zakat Fitrah
00072 | 297.413 TEU h | DIGITAL | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain