SKRIPSI PGMI
Peran TPA El-Musyafi'ah dalam Membentukan Moral dan Akhlak Anak Usia SD/MI di Desa Kalipancur Kabupaten Bantul Yogyakarta
Hasil penenlitian ini menunjukan bahwa peran TPA El-Musyafi’ah dalam membentuk moral dan akhlak anak usia SD/MI dilakukan melalui bimbingan keagamaan yang terkait dengan penyampaian materi, penggunaan metode, pendekatan dan pelaksanaan kegiatan-kegiatan. Materi yang disampaikan terkait dengan materi pokok dan materi tambahan. Metode yang digunakan dalam menyampaikan materi menggunakan metode klasikal (kelompok), pengawasan, pembiasaan, dialog dan teladan. Kegiatan lain yang dilakukan seperti taddabur alam, kegiatan bersama masyarakat dan kegiatan lomba-lomba. Faktor pendorong dalam membentuk moral dan akhlak di TPA El-Musyafi’ah terdiri dari dukungan orang tua, motivasi anak dan lingkungan masyarakat yang mendukung adanya TPA. Sedangkan faktor penghambatnya yaitu pengaruh teman sebaya, media massa dan kurangnya tenaga pengajar yang membuat pembelajaran kurang efektif.
22SK2223072.00 | SK PGMI 22.072 MAR p | My Library (Lantai 3, Local Content) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain