Salah satu kegiatan mu’amalah yang sering terjadi dalam masyarakat adalah utang piutang. Dalam hal utang piutang terkadang muncul rasa ketidakpercayaan terhadap sesama. Untuk menutupi tidak a…
Bimbingan perkawinan pranikah adalah pemberian bekal pengetahuan, pemahaman, keterampilan dan penumbuhan kesadaran kepada remaja usia nikah tentang kehidupan rumah tangga dan keluarga. Adanya pel…
Dalam perkembangan dan kemajuan zaman terjadilah berbagai perubahan, diantaranya transformasi masyarakat dari patriarki menuju masyarakat yang berkesetaraan gender. Masyarakat patriarki menganggap …
Di dalam hukum ekonomi syariah dikenal adanya khiyār ‘aib,yaitu suatu hak yang diberikan kepada pembeli untuk membatalkan akad jika pembeli menemukan ‘aib (cacat) pada barang yang telah dibeli…
Pada dasarnya Allah menciptakan manusia di dunia ini dalam dua jenis, yaitu laki-laki dan perempuan, dan tidak ada jenis lainnya. Allah menciptakan makhluk berpasang-pasangan melalui ikatan yang di…
Kehidupan remaja merupakan tantangan tersendiri bagi setiap orang tua, pada usia remaja muncul berbagai gejolak dalam diri remaja, seperti gejolak emosi yang tidak stabil. Salah satu problem rema…