Dekadensi moral khususnya dikalangan para remaja sudah tidak bisa dihindari lagi saat ini. Hal ini ditandai dengan banyak sekali kasus-kasus yang terjadi dikalangan para remaja yang berprilaku di l…
Pendidikan yang menyelimuti kehidupan manusia tidak hanya terpusat pada pengetahuan saja melainkan juga pada penanaman nilai. Penanaman nilai tersebut termasuk pada mata pelajaran Pendidikan Agama …
Sikap cinta rasul adalah sikap yang wajib dimiliki setiap manusia dan ditanamkan sejak masih kanak-kanak, agar mengenal siapakah rasul itu. Orang yang mencintai Rasulnya akan selalu merindukannya, …
Aliran Radikalisme menyasar kepada generasi muda dengan berbagai ajaran agama yang kurang sesuai dengan konteks Islam Rahmatan Lil ’Alamin. Madrasah Aliyah Rifa’iyah berupaya ikut serta menjaga…
Penelitian ini dilatarbelakangi adanya tradisi Nyadran di dalam masyarakat Jawa yang merupakan acara yang penting dan tidak boleh terlewatkan. Masing-masing daerah di Jawa melaksanakan tradisi nyad…
Latar belakang penulisan tesis ini adalah beberapa problematika peran kepala sekolah dalam membina kompetensi pedagogik guru adalah guru mengkondisikan peserta didik belum maksimal sehingga keadaan…
Pasangan suami istri harus mengetahui, memahami, serta melaksanakan hak dan kewajibannya. Agama Islam mengatur tentang hak dan kewajiban suami istri. Masing-masing suami istri jika menjalankan kewa…
Fenomena mafqud atau istri yang ditinggal suaminya yang tidak diketahui keberadaannya ini banyak ditemukan di Desa Lenggerong Kecamatan Bantarbolang Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah, yaitu terdapat …
Neuro-Linguistic Programming (NLP) adalah suatu teknik pembelajaran psikologis yang mengkomunikasikan alam bawah sadar atau pikiran bawah sadar secara efektif, yang dalam istilah modern saat ini di…
Moderasi beragama atau Islam wasathiyah merupakan salah satu upaya untuk mengikis radikalisme, meskipun sebagian kelompok menganggap bahwa persoalan radikalisme, fanatisme, dan ektrimisme tidak per…