Penelitian ini menjelaskan dan memiliki tujuan untuk mengetahui pemahaman masyarakat Desa Pamutih Kecamatan Ulujami Kabupaten Pemalang terhadap Asuransi Syariah. Objek penelitian ini adalah masya…
Zakat Infak dan sedekah merupakan ibadah yang berkaitan erat dengan ekonomi, keuangan dan kemasyarakatan. Sehingga dalam pengelolaan dibutuhkan lembaga untuk mengelola dana ZIS khususnya penghimp…
Penelitian ini bertujuan untuk melakukan analisis pengaruh PDB per kapita, inflasi, SBIS rate, dependency ratio terhadap perkembangan industri asuransi syariah di Indonesia periode 2013-2018. Perke…
Perkembangan modern ini pembelian produk kosmetik bukan lagi untuk memenuhi keinginan saja, melainkan karena kosmetika adalah kebutuhan pada saat ini. Permintaan akan produk perawatan kesehatan yan…
Pelaksanaan gadai yang ada di BSM Kc Pekalongan bahwa dalam pelaksanaan pembiayaan gadai tersebut, ada kalanya terjadi wanprestasi atau gagal bayar yang dilakukan oleh pihak nasabah. Kemudian pihak…
Minat Nasabah merupakan sumber motivasi yang mendorong seseorang untuk melakukan apa yang ingin dilakukan ketika bebas memilih. Ketika seseorang menilai bahwa sesuatu bisa bermanfaat maka bisa menj…
Koperasi Simpan Pinjam (KOSPIN) JASA Layanan Syariah Bulakamba merupakan koperasi yang kegiatan umumnya sama halnya dengan yang ada di Bank Syariah, yakni menghimpun dana dan menyalurkan dana melal…
Tujuan utama penelitian ini adalah untuk mengetahui praktik dan penerapan fatwa DSN-MUI nomor 86/DSN-MUI/XII/2012 tentang hadiah pada produk Simpanan Musafir Bahtera (SAFIRA). Tujuan KSPPS BMT Baht…
Mudharabah adalah akad kerja sama usaha antara dua pihak dimana pihak pertama (shahibul maal) menyediakan seluruh modal, sedangkan pihak lainnya menjadi pengelola. Keuntungan usaha mudharabah dibag…