Permasalahan dalam dunia pendidikan salah satunya adalah kurangnya minat siswa dalam belajar. Belajar merupakan proses aktif. Sehingga keaktifan siswa dalam belajar sangatlah diperlukan. Setiap sis…
Indonesia saat ini banyak sekali kasus dengan berbagai perilaku pada anak yang menunjukkan kualitas moral yang sangat rendah. Oleh karena itu, peran orang tua dalam menumbuhkan kecerdasan moral san…
Penelitian ini dilatar belakangi banyaknya siswa yang kurang menyukai pembelajaran matematika karena pembelajaran yang disampaikan secara monoton, dan sering menggunakan metode ceramah. Hal ini men…
Pembelajaran pada anak berkebutuhan khusus membutuhkan suatu program tersendiri sesuai dengan kebutuhan anak, dalam penyusunan program pembelajaran anak berkebutuhan khusus, guru harus memiliki da…
Gagdet telah menjadi bagian dari kehidupan masyarakat modern, saat ini pengguna gadget sudah merambah ke dunia anak-anak yang masih dibilang belum cukup pengetahuannya, yaitu anak-anak usia MI/SD. …
Kata Kunci: Kepala Sekolah, Kompetensi Pedagogik, Guru. Penelitian ini berangkat dari isu tentang rendahnya kualitas pendidikan, khususnya pendidikan agama yang dikaitkan dengan rendahnya kualita…
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pentingnya untuk mengetahui pengaruh pembelajaran al-Qur’an hadits berbasis media audio visual terhadap motivasi dan minat belajar siswa. Oleh karenanya dalam…