Pendidikan Agama Islam merupakan salah satu mata pelajaran yang dapat membantu dan mendukung kesinambungan terlaksananya pendidikan multikultural di suatu sekolah. Di SMA Negeri 1 Comal telah memas…
Perubahan kurikulum yang terjadi dalam dunia pendidikan Indonesia tidak hanya sekedar merubah aturan dan kebijakan, melainkan memiliki tujuan dan alasan tertentu bagi perkembangan pendidikan Indone…
Moderat berarti menghindari perilaku yang ekstrem atau pengungkapan yang ekstrem dan lebih memilih kearah jalan tengah dengan mempertimbangkan pandangan pihak lain. Moderat mempunyai arti yang sama…
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurang maksimalnya Pendidikan Agama Islam di beberapa lembaga pendidikan karena pada praktik pendidikannya belum mencapai tahap HOTS yang sesungguhnya. Pembelaj…
Kecerdasan spiritual adalah kemampuan seseorang yang memadukan kecerdasan intelektual dengan kecerdasan emosionalnya. Salah satu cara mendapatkan bimbingan spiritual yaitu dengan menitipkan anaknya…
Melalui pendidikan seharusnya output sebagian besar siswa memiliki intelektual, spiritual, keterampilan dan moral yang berkualitas, namun pada kenyataannya untuk mendapatkan layanan yang sama di In…
Orang tua memiliki pengaruh besar terhadap perkembangan anak, di mana lingkungan keluarga memegang peran penting dalam pembentukan karakter, iman, dan watak anak. Pendidikan pertama yang diterima a…
Program Boarding School berupaya menumbuhkan kesadaran peserta didik untuk berperilaku dan beraktifitas sesuai dengan aturan-aturan agama melalui program habituasi, seperti pembiasaan shalat berjam…
Dalam proseis meingajar guirui meiruipakan salah satui suimbeir beilajar siswa yang meimiliki peiranan yang sangat peinting dalam meineintuikan jalannya proseis beilajar meingajar. Tuigas guirui se…
Pendidikan Agama Islam merupakan salah satu ilmu yang sangat penting untuk ditanamkan pada peserta didik untuk menciptakan pondasi agama yang kokoh bagi mereka kelak. Pada pelaksanaan pembelajaran …